RUSEFF WEBLOG: 41 MACAM WADAI (KUE) KHAS BANJAR

English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified


Sabtu, 18 September 2010

41 MACAM WADAI (KUE) KHAS BANJAR

Jika anda pencinta dan penikmat kuliner nusantara, tentu anda tidak akan pernah melewatkan menu khas Kalimantan Selatan ini dan rasakan sensasi rasa yang luar biasa.  Tersedia beberapa wadai (kue) baik kering maupun basah, yang bisa anda pilih untuk memanjakan  lidah anda..  Sekedar referensi, berikut wadai (kue) khas banjar, silahkan pilih yang mana anda suka dari wadai/kue dibawah ini

  1. Bingka,
  2. Bingka barandam,
  3. Kararaban,
  4. Kikicak,
  5. Bulungan hayam,
  6. Kelalapon,
  7. Cingkarok batu,
  8. Wajik,
  9. Apam,
  10. Undi-undi,
  11. Untuk-untuk,
  12. Sarimuka,
  13. Wadai balapis,
  14. Cincin,
  15. Cucur,
  16. Lamang,
  17. Cakodok,
  18. Gaguduh,
  19. Ronde,
  20. Ilat sapi,
  21. Garigit,
  22. Sasagun,
  23. Lupis,
  24. Pais pisang,
  25. Hintalu karuang,
  26. Wadai satu,
  27. Gincil,
  28. Katupat balamak,
  29. Bubur sagu,
  30. Serabi,
  31. Putri salat,
  32. Patah,
  33. Pais sagu,
  34. Pais waluh,
  35. Dadar gulung,
  36. Agar-agar habang,
  37. Wadai gayam,
  38. Amparan tatak,
  39. Pundut,
  40. Ipau,
  41. Gagatas.
Heee ternyata ada juga orang banua yang creatif ngumpulin ini kue alias wadai, rasanya  ma'nyos menggoyang lidah orang banua. Referensi lengkapnya bisa dilihat disini

Baca juga topik terkait:



blog comments powered by Disqus

Kabar terbaru!!! Kini anda dapat mengirimkan sms dengan gratis... Caranya cukup scroll pojok kiri bawah blog ini, tinggal masukin no HP tujuan dan ketik pesan anda, selanjutnya kirim deh.. Info lengkap klik disini