Hasil penelitian menunjukkan bahwa perempuan lebih gampang stres dan "bad mood" dibanding laki-laki. Terutama menjelang menstruasi yang lebih dikenal sebagai premenstrual syndrome. Berikut ini adalah tips untuk menghalau "bad mood" yang mengganggu produktivitas dan kreativitas kita.
1. Olahraga
2. Tertawa
3. Relaksasi
4. Latihan pernapasan
5. Menangis
6. Berendam di air
7. Berpikir positif
8. Curhat
9. Lakukan hobi
10. Menulis
11. Tidur
Dari beberapa tips di atas, kita bisa coba semuanya lalu tentukan mana yang lebih efektif buat kita. Dengan begitu kita tidak akan lagi dikuasai oleh emosi-emosi negatif sehingga kita tidak perlu bad mood lama-lama.